+ -

Pages

Tuesday, May 10, 2011

[beasiswa] Re: [OOT] WNI tidak perlu lagi special registration dari dan ke Amerika Serikat

 

Kalau boleh ikutan share yang ringan2.

Saya dan keluarga masuk (lagi) ke AS bulan Agustus 2010 setelah menghabiskan musim panas di Indonesia. Di bagian imigrasi JFK, port of entry yang saya lewati, seperti biasa kami mengantri. Karena sudah cukup terbiasa, seturun dari pesawat kami langsung berlari ke antrian ini dan sehingga dapat antrian nomor 2. Enak ga enak, karena antrinya gak lama tapi jadi ga sempet mikir jawaban2 yang harus disiapkan. Waktu menghadap ke petugas, dia bertanya 'Anda harus wawancara khusus tidak ya?'. Lo??? Beneran deh saya gak tau harus jawab apa. Dia terus menjelaskan kalau peraturannya sudah banyak berubah dan setelah membolak-balik paspor saya (gak tau mau nyari apa) akhirnya dia bilang 'Ya udah deh, kamu ke tempat wawancara aja. Biar aman.' (kira2 begitulah terjemahan bebasnya). Ya udah, nurut aja dan ternyata memang kami tidak perlu menjalani proses melelahkan yang pernah saya jalani tahun 2007 dan 2009 itu. Pffhh. God bless Indonesia.

Panji

__._,_.___
Recent Activity:
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
.

__,_._,___
5 Forum Beasiswa: [beasiswa] Re: [OOT] WNI tidak perlu lagi special registration dari dan ke Amerika Serikat   Kalau boleh ikutan share yang ringan2. Saya dan keluarga masuk (lagi) ke AS bulan Agustus 2010 setelah...
< >